Cara mengatasi Tulisan Kuning Pada layar android

Sering kita jumpai smartphone android bermasalah OSnya, dan langkah kita untuk mengatasi masalah itu adalah dengan cara hard reset atau flash ulang smartphone android. Mungkin sebagian pengguna samsung android anda mengalami masalah dengan muncul tulisan PDA, phone, csc, h/w dan lainya di layar. Tentu saja itu sangat mengganggu anda sebagai pengguna ponsel. Untuk itu ditulisan ini kita akan membahas cara mengatasi atau menghilangkan tulisan kuning pada layar smartphone samsung anda yang mengalami hal ini.
Dan untuk caranya langsung saja kita lihat dibawah ini....

Disini tersedia dua cara untuk mengatasi tulisan kuning yang timbul di smartphone android samsung anda.

Cara Pertama :
Cara pertama menggunakan Terminal Emulator Android, dicara ini smartphone anda harus sudah diROOT.
Download Emulator Android Disini (Download)
  1. Buka Terminal Emulator (kalo belum punya, download di PlayStore | syarat ROOTED)
  2. Ketik :
    su
    rm /efs/FactoryApp/keystr
    rm /efs/FactoryApp/factorymode
    echo -n ON >> /efs/FactoryApp/keystr
    echo -n ON >> /efs/FactoryApp/factorymode
    chown 1000.1000 /efs/FactoryApp/keystr
    chown 1000.1000 /efs/FactoryApp/factorymode
    chmod 0744 /efs/FactoryApp/keystr
    chmod 0744 /efs/FactoryApp/factorymode
    reboot

    3. Nanti setelah reboot, tidak akan ada lagi tulisan kuning yang mengganggu. Happy Oprek!


Cara keduanya adalah :
Cara kedua menggunakan Samsung Tools, Download Aplikasinya disini (Download)
  1. Install Z3X, download di sini.
  2. Jalankan Z3X
  3. Pilihlah model Ponsel kalian
  4. Kalau sudah dipilih, klik Repair
  5. Lalu Centang di Disable Test Mode

 
      7. Reboot dan tulisan kuning menghilang.

Semoga bermanfaat untuk sahabat semua yang mengalami masalah timbulnya tulisan kuning pada layar smartphone android anda.


Cara mengatasi Tulisan Kuning Pada layar android Cara mengatasi Tulisan Kuning Pada layar android Reviewed by Dhankk on Februari 16, 2016 Rating: 5

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.